CCTV Untuk Keamanan Pembukaan Asian Games

Posted on Jul 01, 2021

Kesuksesan Pembukaan Asian Games didukung oleh 300 lebih CCTV yang berteknologi canggih dengan kemampuan pendeteksi wajah dipasang di beberapa titik GBK.


Kesuksesan Pembukaan Asian Games pada tanggal 18 Agustus 2018 lalu telah banyak menerima pujian dari berbagai negara. Kesuksesan acara pembukaan ajang olah raga terbesar se asia yang diselenggarakan di Gelora Bung Karno Jakarta tidak terlepas dari sistem keamanannya yang semakin diperketat oleh 8000 personil gabungan TNI dan Polri yang selalu sigap dalam memberikan pengamanan sepanjang acara . selain itu pengamanan juga didukung oleh 300 lebih CCTV yang berteknologi canggih dengan kemampuan pendeteksi wajah dipasang di beberapa titik GBK. CCTV dengan kemampuan pendeteksi wajah tersebut dapat membantu Polri untuk melacak wajah,nama,alamat dan data pribadi pelaku kejahatan.

Kapolri Jenndral Tito Karnavian mengatakan bahwa pihaknya menggunakan sistem keamanan digital untuk pengamanan GBK sebagai upaya untuk meninimalisir kerusakan dan tindakan kejahatan selama Asian Games berlangsung.

pic : CNN Indonesia

"Kami telah memasang 300 lebih cctv dengan kemampuan pendeteksi wajah khusus untuk GBK, sehingga saat terekam bisa melacak nama, alamat rumah dan data pribadinya langsung," ujar Tito.

Sumber : jakarta.tribunnews.com

Read Next

Kelebihan Panel Surya Dibandingkan Listrik Konvensional
Mar 06, 2024
Terdapat banyak kelebihan panel surya dibandingkan tenaga listrik berbasis fosil. Salah satunya adalah sebagai sumber energi bersih dan terbarukan.
Jenis Panel Surya Rekomendasi Terbaik 2024
Mar 05, 2024
Jenis panel surya yang paling umum dikenal secara konvensional adalah solar panel monocrystalline dan polycrystalline. Simak selengkapnya pada artikel berikut!
Perbandingan Antara On-Grid Solar Panel dengan Off-grid
Mar 04, 2024
On-grid solar panel dikenal juga sebagai grid-tied solar panels or grid-connected solar panels. Cari tahu selengkapnya pada artikel berikut ini!
Monocrystalline Solar Panel untuk Estetika Bangunan
Mar 02, 2024
Monocrystalline solar panel adalah jenis modul fotovoltaik yang terbuat dari struktur kristal tunggal dari material silikon. Simak kelebihan dan kekurangannya!
Pemasangan dan Instalasi Atap Panel Surya
Mar 01, 2024
Dalam sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap, instalasi komponen atap panel surya perlu memperhatikan persyaratan administrasi dan teknis.
Memahami Pengertian Logistik dalam Supply Chain
Feb 22, 2024
Dalam rantai pasokan (supply chain), pengertian logistik merujuk pada manajemen distribusi barang dan jasa dari titik produsen ke titik konsumen akhir.